Wednesday, December 25, 2013

Kisah Anis Matta Taklukkan Gadis Hungaria

Kisah Anis Matta Taklukkan Gadis Hungaria




Liputan6.com, Jakarta : Dengan mengenakan pakaian olah raga, bertopi, dan kacamata hitam, orang tak akan mengira, sosok tengah asyik berjogging itu adalah seorang politisi. Dia adalah Anis Matta, Presiden PKS yang bakal maju sebagai calon presiden pada 2014.


Berita Terkait



Joging Depan Rumah Jokowi, Anis Matta: Kapan Dia Deklarasi?


Joging Depan Rumah Jokowi, Anis Matta: Kapan Dia Deklarasi?



Anis Matta dan HNW `Dorong-dorongan` Jadi Capres PKS


Anis Matta dan HNW `Dorong-dorongan` Jadi Capres PKS


Tak hanya sendiri, Anis berjogging bersama 4 anaknya, 3 laki-laki remaja dan satu bayi mungil yang baru berumur 3 bulan. Selain itu, tampak juga perempuan muda beparas cantik yang mendampingi Anis. Dia adalah istri kedua Anis yang bernama Szilvia Fabula, asal Hungaria.


Tampil di muka publik, Anis tampak tak malu-malu pamer kemesraan dengan Szilvia. Sambil lari-lari kecil, pria asal Makassar, Sulawesi Selatan, itu sesekali menggenggam tangan perempuan berkacamata tersebut. Empat orang putra Anis dari istri pertamanya, Anaway Irianti Mansyur pun mengikuti dari belakang.


Menjadi perhatian warga yang juga tengah berolahraga, Szilvia tak nampak canggung. Dengan mengenakan jilbab pink dan baju lengan panjang serta celana olahraga, ia sesekali melempar senyum saat sejumlah warga menyapanya.


Puas berlari sebanyak 10 putaran, langkah Anis terhenti. Ia pun bersedia meladeni sejumlah pertanyaan wartawan. Saat ditanya hal yang berkaitan pernikahannya dengan Szilvia, Anis pun malu-malu menjawab.


Namun setelah didesak, Anis pun akhirnya bersedia mengungkap siapa perempuan tersebut. Tak hanya itu, ia pun juga menceritakan awal perkenalan dengan perempuan berkulit putih itu.


“Ini istri saya, namanya Szilvia Fabula, Saya bertemu dengannya saat di Hungaria, ketika acara suatu konferensi di Turki, dari Hungaria ke Turki kan tidak jauh tuh,” ujar Anis, Rabu, (25/12/2013).


Ia menuturkan, pertemuannya dengan Szilvia berlangsung 8 tahun lalu. Anis mengaku tak mudah menaklukan hati perempuan itu. Butuh waktu 4 bulan untuk meyakinkan dirinya, terlebih saat ia berkenalan, Szilvia beragama non-muslim.


“Kami sempat surat-suratan, dia baca surat saya dan sempat diskusi selama 4 bulan. Setelah rentang sekian bulan, dia memutuskan jadi mualaf dan akhirnya saya nikahkan dia pada tahun 2006 di Indonesia,” beber Anis.


Setelah melangsungkan pernikahannya, Szilvia pun resmi menjadi istri kedua Anis. Szilvia kemudian meninggalkan kampung halamannya di kawasan Eropa Timur itu dan hidup di Indonesia mendampingi sang suami.


Setelah menunggu sekian tahun, lewat pernikahannya, Anis yang telah dikaruniai sembilan anak dari istri pertamanya, pada september lalu kembali dikaruniai seorang anak perempuan dari Szilvia. Bayi perempuan itu ia namakan Shofia Anis Matta.


“Shofia baru lahir september lalu. Ini anak saya yang ke-10,” kata Anis sambil mendorong kereta bayi Shofia. (Mut)



17 Komentar Untuk Artikel Ini




  • 2013-12-26 10:28:24


    Paling tidak menjelang Pemilu ini kita sudah tau apa2 saja yang ada di otak politisi yg bersangkutan, dari kehidupan pribadinya..





  • 2013-12-26 09:56:17


    gw keturunan sulsel,gw ga bakal pilih calon pemimpin yg punya isteri 2,karena calon2 pemimpin seperti ini tak akan memajukan negara mereka hanya memajukan sahwatnya saja





  • 2013-12-26 06:03:00


    Yang penting jangan berzinah …




  • Siti Nuraini


    2013-12-26 05:51:02


    munafik si Anta, apa dia bisa berlaku distribusi keadilan? yang sdh pasti dia anti monogami…





  • 2013-12-26 05:09:19


    Ogah ah pilih PKS, bukannya nannti urusin negara, malah sibuk urusin anak istrinya..!




  • rudi


    2013-12-26 05:07:07


    Tambah lagi anaknya 1 pak, supaya jadi keseblasan timnas…




  • Nini Thowok


    2013-12-26 04:35:52


    Saya bangga dan salut kepada Jokowi-Ahok. Mereka adalah pemimpin yg tdk neko2. Istri cukup satu. Mereka adalah pemimpin yg berhati lurus.




  • Siska Puspita


    2013-12-26 04:16:30


    Bisnis Travel agen. legalitas usaha jelas Suport PT.Anta utama Tours and travel !!! Untuk mengisi waktu luang dan menghasilkan tambahan penghasilan http://www.birotiket.org




  • Intan Gilles


    2013-12-26 03:02:25


    Nanti yang ada juga sibuk ngurusin keluarga, bukannya negara. Ogah milih PKS aaahhhhhhh….




  • Heru Wibowo


    2013-12-26 02:42:07


    Konglomerat aja anaknya gak sampe 10


    Si Anis

    Anaknya 10. Istrinya 2


    1 anak 1 mobil ,


    Biaya hidup n pendidikan buat 10 anak berapa tuh tiap bulan ??


    Gelagat banyak makan uang Rakyat neh Manusia …




  • Wa Zen


    2013-12-26 00:46:19


    klo saya siih salut sama mas anis bisa menaklukan hati szilvia dan bisa sekali gus masuk xxxxx lagi…..waaaduuuuuh sungguh luar biasa pak Anis,,selamat ya




  • Riefad Ifal


    2013-12-26 00:04:13


    PKS,, partai kawin sejahtera




  • Matt Ngobus


    2013-12-25 23:53:17


    pilihlah bobot dan bebetnya….tapi kebnyakan PKS bnyak istrinya,,,,jadi klau mau nambah istri masuk paratai PKS aja.




  • Monyonk Dw


    2013-12-25 23:28:22


    wah hati-hati kalau pilih si anis.anaknya10+2+1= keluarga dari hunggaria jelas rakyat kita dibuat rugi untuk kasih makan+fasilitas umum hasilnya belum tentu memuaskan





  • 2013-12-25 22:41:03


    santai bener????gimana perasaan anak istrinya?




  • Adi Supriadi Didi


    2013-12-25 22:20:52


    hahahahaha,,,orang sulawesi sori deh klu harus milih dia.





  • 2013-12-25 21:54:51


    WWW.KUNDARI.COM

    Kundari, S.E. CALON DPD JATENG NOMOR URUT 17






loading comment box



Kirim Komentar



Nama

:

Email

:


Komentar

:


Security Code

:



‘ + $(‘#nama’).val() + ‘



‘ + komentar + ‘


‘;

$(‘#comment-list’).prepend(isi);

$(“#frmKomentar”).html(‘

Terima Kasih Telah Mengirimkan Komentar


‘);

} else {

alert(data);

$(“#siimage”).attr(‘src’, base_url + ‘show_image/sid=’ + Math.random());

$(“#code”).val(“”);

$(“#code”).focus();

}

$(“#frmKomentar”).unblock();

}

});

}

});

});


Article source: http://www.merdeka.com/politik/dilarang-masuk-parpol-sultan-lebih-baik-jaga-kearifan-diy.html


Kisah Anis Matta Taklukkan Gadis Hungaria

0 comments :

Post a Comment